Objek wisata Alam Talaga Remis
Talaga Remis (talaga reumis, telaga remis)
adalah salah satu objek wisata alam di Kabupaten Kuningan yang
terletak di kaki Gunung Ciremai tepatnya di Desa Kaduela, Kuningan,
Kecamatan Mandirancan, berjarak sekitar 37 kilometer arah utara dari
Kota Kuningan atau 30 kilometer arah selatan dari Kota Cirebon.
Kondisi jalan menuju ke lokasi pada umumnya beraspal dan baik, dimana dapat dilalui kendaraan roda dua dan empat, dengan jarak rute perjalanan sebagai berikut :
Suasana romantis yang tercipta di Talaga Remis inilah yang mungkin menginspirasi terciptanya lagu berjudul “Talaga Reumis“:
…
Talaga reumis
Talaga endah romantis
Tempat urang ngumbar asih
Namplokeun rasa kasono
Nyacapkeun rasa katresna
Duh endah di sisi Talaga Reumis
…
.
Melengkapi keindahan suasana alam di Talaga Remis, pengunjung bisa mampir ke Rumah Makan Kharizma, yang letaknya ±100 meter dari obyek wisata. Rumah Makan ini memiliki berbagai macam menu olahan ikan gurame yang menjadi favorit pengunjung, diantaranya yaitu : gurame bakar, gurame asem manis, dan masih banyak menu lainnya yang rasanya maknyuus. Pihak restoran juga menyediakan hot spot gratis bagi pengunjung sehingga pengunjung dapat berselancar ria di internet sementara menunggu makanan siap untuk dihidangkan.
Kondisi jalan menuju ke lokasi pada umumnya beraspal dan baik, dimana dapat dilalui kendaraan roda dua dan empat, dengan jarak rute perjalanan sebagai berikut :
- Palimanan – Talaga Remis ± 12 Km.
- Mandirancan – Talaga Remis ± 25 Km.
- Kuningan – Talaga Remis ± 37 Km.
- Cirebon – Talaga Remis ± 30 Km.
Suasana romantis yang tercipta di Talaga Remis inilah yang mungkin menginspirasi terciptanya lagu berjudul “Talaga Reumis“:
…
Talaga reumis
Talaga endah romantis
Tempat urang ngumbar asih
Namplokeun rasa kasono
Nyacapkeun rasa katresna
Duh endah di sisi Talaga Reumis
…
.
Melengkapi keindahan suasana alam di Talaga Remis, pengunjung bisa mampir ke Rumah Makan Kharizma, yang letaknya ±100 meter dari obyek wisata. Rumah Makan ini memiliki berbagai macam menu olahan ikan gurame yang menjadi favorit pengunjung, diantaranya yaitu : gurame bakar, gurame asem manis, dan masih banyak menu lainnya yang rasanya maknyuus. Pihak restoran juga menyediakan hot spot gratis bagi pengunjung sehingga pengunjung dapat berselancar ria di internet sementara menunggu makanan siap untuk dihidangkan.
Komentar
Posting Komentar